Psikologi Trading

· Materi Pelatihan

Psikologi trading adalah aspek penting yang sering diabaikan oleh trader pemula. Dalam tulisan ini, kami mengupas bagaimana emosi dapat mempengaruhi keputusan trading dan memberikan tips untuk mengelola emosi agar tetap fokus dalam setiap transaksi.